Alhamdulillah, Akhirnya selesai juga penulisan buku Mahir SACS 5.2 Seri 1





Alhamdulillah akhirnya setelah hampir 5 bulan, buku Mahir telah SACS seri 1 selesai juga dalam penulisannya, tinggal tunggu penerbitannya aja. Tapi kira-kira sapa yang mau nerbitin yach,hahahaha....

Buku Mahir SACS 1 ini terdiri dari pengenalan SACS secara umum, Overview SACS, Pengaturan Dasar, Pembebanan, dll... dengan tujuan minimal setelah membaca dan mempraktekannya secara langsung si pembaca akan dapat melakukan pemodelan secara baik dan benar, begitu juga pembebanannya.
Buku ini memiliki 66 halaman dengan 6 Bab dan menggunakan format kertas A4.

Semoga seri 2 nya akan segera menyusul, Amin


Artikel Terkait:

7 komentar: